[Opini] Why English, Why? Kenapa Sih Satu Huruf Cara Pengucapannya Bisa Beda-beda??


Ceritanya lagi baca komik berbahasa Inggris biar sekalian belajar coversation dan menambah kosakata. Terus tetiba kepikiran, “untuk belajar cara pengucapan Bahasa Inggris, diperkenalkan huruf-huruf untuk menggambarkan cara pengucapannya. Ya udah kenapa tulisannya Inggris ga pake huruf-huruf itu aja biar lebih gampang dibacakan? Huahahahaha.”. Mending kayak Bahasa Jerman, Jepang, atau Korea misalnya. Lebih mudah bacanya. Anak-anak […]